PROFIL KLINIK REMAJA KISARA

KISARA YOUTH CLINIC (KYC) :

BE HEALTH, BE RESPONSIBLE.

 

VISI :

Membentuk remaja yang sehat dan bertanggung jawab

 

MISI :

Memberdayakan remaja dalam aspek kesehatan pada umumnya dan kesehatan reproduksi khususnya agar dapat tumbuh dan berkembang menjadi remaja yang bertanggung jawab dalam berperilaku baik perilaku sosial ataupun perilaku seksual

 

MOTTO :

Medical Health Service For Youth

Continue reading

Mencegah Sunburn Kulit Dengan Tabir Surya (Sunblock/Sunscreen)

dr. Yayas Ramaswari, S.Ked

Staf Dokter Klinik Remaja KISARA PKBI Daerah Bali

**************

Dok, diwajah Aku koq muncul flek-flek hitam? Kata Mama mungkin karna terbakar matahari, abis kmaren liburan Aku jalan-jalan kepantai mlulu. Kira-kira gimana caranya Dok biar kulit ni ndak terbakar lagi?

 **************

Memproteksi kulit kita dari bahaya sinar matahari, ternyata tidak hanya baik untuk kecantikan semata, tetapi juga baik dari sisi kesehatan secara umum. Paparan sinar matahari yang terlalu sering dan lama dapat menyebabkan kerusakan kulit, proses penuaan dini bahkan yang paling buruk berupa keganasan berkembangnya kanker. Salah satu cara yang terbukti ampuh untuk mencegah sunburn atau luka terbakar akibat sinar matahari dengan menggunakan tabir surya (sunblock atau sunscreen).

Continue reading